Pambudi, Fajar Eko (2017) Penggunaan media blog sebagai sarana komunikasi bagi komunitas (studi deskriptif kualitatif penggunaan media blog café pena Sebagai sarana komunikasi bagi komunitas sawo). Undergraduate thesis, UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945.
![]() |
Text
ABSTRAK.pdf Download (2MB) |
![]() |
Text
BAB I.pdf Download (179kB) |
![]() |
Text
BAB II.pdf Download (274kB) |
![]() |
Text
BAB III.pdf Restricted to Repository staff only Download (144kB) |
![]() |
Text
BAB IV.pdf Restricted to Repository staff only Download (519kB) |
![]() |
Text
BAB V.pdf Download (30kB) |
![]() |
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (93kB) |
![]() |
Text
JURNAL.pdf Download (276kB) |
![]() |
Text
LAMPIRAN.pdf Download (988kB) |
Abstract
Kehadiran internet sebagai teknologi merupakan sebuah fenomena yang merubah peradaban manusia menjadi begitu cepat, Internet sebagai media pada prinsipnya dapat dimanfaatkan oleh siapapun dan untuk kepentingan apapun. adanya penggunaan internet melalui media telah menghadirkan sebuah web forum yang dapat membentuk suatu komunitas maya. Salah satu media yang berkembang saat ini adalah Blog, Komunitas Sawo merupakan salah satu komunitas yang memanfaatkan blog sebagai sarana komunikasi, Komunitas Sawo bertujuan untuk membagikan ilmu atau media pembelajaran serta wawasan kepada khalayak tentang gerakan penulisan dan literasi. Pada penelitian ini, peneliti mengambil judul tentang Penggunaan Media Blog Sebagai Sarana Komunikasi Bagi Komunitas Sawo Untag Surabaya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana penggunaan blog sebagai sarana komunikasi bagi Komunitas Sawo, Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif, dan menggunakan teori komunikasi massa, media sosial dan Computer Mediated Communication (CMC). Proses pengumpulan data dilakukan melalui wawancara dan dokumentasi. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa penggunaan media sosial blog sebagai sarana komunikasi bagi Komunitas Sawo sangat berjalan efektif. Blog digunakan sebagai media untuk mempublikasikan hasil dari forum diskusi. Blog café pena berfungsi sebagai salah satu sarana dalam memberikan informasi kepada khalayak luas. Hal ini ditujukan agar khalayak bisa mengakses dan melihat segala informasi yang ada di blog tersebut.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Komunikasi massa, Blog, Komunitas dan Internet |
Subjects: | Z Bibliography. Library Science. Information Resources > Z665 Library Science. Information Science |
Divisions: | Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Ilmu Komunikasi |
Depositing User: | 145539 dian andi lesmana |
Date Deposited: | 25 Sep 2018 13:44 |
Last Modified: | 25 Sep 2018 13:44 |
URI: | http://repository.untag-sby.ac.id/id/eprint/805 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |