PENGARUH FASILITAS,KUALITAS LAYANAN DAN WORD OF MOUTH TERHADAP KEPUTUSAN BERKUNJUNG WISATAWAN NOARS RAFTING DI KABUPATEN PROBOLINGGO.

Aisyah, Nur (2018) PENGARUH FASILITAS,KUALITAS LAYANAN DAN WORD OF MOUTH TERHADAP KEPUTUSAN BERKUNJUNG WISATAWAN NOARS RAFTING DI KABUPATEN PROBOLINGGO. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (112kB)
[img] Text
BAB-II.pdf

Download (568kB)
[img] Text
BAB-III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (478kB)
[img] Text
BAB-IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (171kB)
[img] Text
BAB-V.pdf

Download (543kB)
[img] Text
BAB-VI.pdf

Download (271kB)
[img] Text
DAFTAR-PUSTAKA.pdf

Download (360kB)

Abstract

Jawa Timur tepatnya di Probolinggo, merupakan salah satu daerah tujuan wisata yang memiliki daya tarik wisata yang beraneka ragam, Salah satunya obyek wisata arung jeram Noars Rafting yang terletak di desa Pesawahan kecamatan Tiris kabupaten Probolinggo.Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh fasilitas, kualitas layanan dan word of mouth terhadap keputusan berkunjung wisatawan noars rafting di kabupaten perobolinggo. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Pengumpulan data yang dilakukan yaitu dengan metode survey dengan teknik kuisioner dan wawancara. Populasi dalam penelitian iniadalah seleruh pengunjung noars rafting. Teknik pengumpulan sampel yang digunakan adalah purposive sampling yaitu sejumlah 100 responden sesuai kriteria. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linier berganda dan uji hipotesis. Berdasalkan pembahasan variabel fasilitas berpengaruh secara signifikan terhadap keputusan berkunjung. Variabel kualitas layanan berpengaruh signifikan terhadap keputusan berkunjung dan variabel word of mouth berpengaruh signifikan terhadap keputusan berkunjung. Hasil uji F menunjukkan hasil bahwa nilai F hitung 92.398 > F tabel 2.70 dengan tingkat signifikan (0,000< 0,05) hal ini diartikan bahwa secara simultan variabel fasilitas, kualitas layanan dan word of mouth berpengaruh secara signifikan terhadap keputusan berkunjung wisatawan noars rafting di probolinggo.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: fasilitas, kualitas layanan, word of mouth, keputusan berkunjung.
Subjects: H Social Sciences > HE Transportation and Communications
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Depositing User: Aprianto Doni Rahmat
Date Deposited: 25 Jul 2018 11:48
Last Modified: 25 Jul 2018 11:48
URI: http://repository.untag-sby.ac.id/id/eprint/546

Actions (login required)

View Item View Item