Evaluasi pengendalian waktu dan biaya pembangunan gedung rumah susun (rusun) di gununganyar surabaya

Sulistiyono, Sulistiyono (2017) Evaluasi pengendalian waktu dan biaya pembangunan gedung rumah susun (rusun) di gununganyar surabaya. Masters thesis, UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (5MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (699kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (848kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (13MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (622kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (432kB)

Abstract

Pengendalian waktu termasuk didalam proses penjadwalan kegiatan sangat diperlukan untuk memastikan waktu penyelesaian proyek. Sistem manajemen/ pengendalian waktu setiap tahapan pekerjaan proyek disediakan pedoman spesifik untuk menyelesaikan kegiatan proyek dengan lebih cepat dan efisien. Analisa waktu dan biaya pada studi ini meliputi penjadwalan proyek, identifikasi aktifitas tahapan/urutan kegiatan, perkiraan kurun waktu, penyusunan jadwal, pemakaian sumber daya, memeriksa kemungkinan munculnya jalur kritis baru, corrective action, dan update schedule. Banyak faktor yang menyebabkan keterlambatan pelaksanaan proyek, salah satu cara untuk mengatasinya dengan melakukan percepatan dengan memperhatikan faktor biaya dan mutu sesuai standar yang diinginkan. Alternatif percepatan yang digunakan ada dua yaitu mengoptimalkan jam kerja dan efektifitas tenaga kerja. Perhitungan dimulai dengan mencari lintasan kritis menggunakan Microsoft Project, kemudian melakukan update progress sesuai dengan tanggal percobaan percepatan akan dilakukan, lalu menganalisa mulai dari kapan akan dilakukan optimasi jam kerja dan pekerjaan apa saja yang dapat dilakukan percepatan dan dimulai lebih awal. Dari hasil analisis disimpulkan bahwa pelaksanaan manajemen waktu yang dilakukan oleh pelaksana pembangunan Gedung Rumah Susun Gununganyar belum sepenuhnya mampu melaksanakan secara optimal, karena masih belum sempurna dalam melaksanakan setiap aspek dari manajemen waktu. Hal ini sangat penting untuk dilaksanakan sebab tidak digunakan aplikasi Microsoft Project, dalam membuat schedule pelaksanaan kerja sehingga terdapat miss communication, ketidakharmonisan dan ketidak mengertian secara benar pelaksanaan jadwal proyek dalam sistem manajemen waktu itu sendiri.

Item Type: Thesis (Masters)
Uncontrolled Keywords: Microsoft Project, pengendalian waktu dan biaya
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Fakultas Teknik > Magister Teknik Sipil
Depositing User: 145539 dian andi lesmana
Date Deposited: 28 Nov 2018 09:38
Last Modified: 28 Nov 2018 09:38
URI: http://repository.untag-sby.ac.id/id/eprint/1042

Actions (login required)

View Item View Item