Informasi Tingkat Kekeruhan Air pada Tandon Berbasis Mikrocontroller Atmega16 dengan Media Modul GSM Sebagai Pengirim Data.

Arni, Fandi Mei Fatma (2017) Informasi Tingkat Kekeruhan Air pada Tandon Berbasis Mikrocontroller Atmega16 dengan Media Modul GSM Sebagai Pengirim Data. Undergraduate thesis, Untag 1945 Surabaya.

[img] Text
Abstrak.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (366kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (451kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (458kB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (251kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (262kB)

Abstract

Air merupakan kebutuhan pokok bagi manusia, agar air yang digunakan untuk melangsungkan kehidupan seperti untuk makanan, minuman, mandi dll tetap jernih dan mencegah timbulnya penyakit maka dipelukan pendistribusian, penyimpanan dan pengolahan air yang baik. Kebersihan pada tandon air juga menjadi faktor penting untuk mendapatkan kualitas air yang baik, tandon yang kotor akan mempengaruhi kejernihan serta menimbulkan masalah dalam air tersebut, seperti tumbuhnya jamur dan berkembangnya jentik-jentik nyamuk. Pembersihan pada tandon air harus dilakukan secara rutin agar didapatkan kualitas air yang baik dari segi kejernihan. Namun banyak orang mengabaikan kebersihan tandon dikarenakan tidak mengetahui kekeruhan pada tadon tersebut, akibatnya air yang digunakan untuk kebutuhan sehari-hari kurang baik, berkenaan dengan hal itu maka dirancanglah alat untuk memberikan inormasi tentang kekeruhan pada tandon berbasis mikocontroller Atmega16 dengan media modul GSM sebagai pengirim data. Alat ini menggunakan sensor LDR sebagai inputan, modul GSM sebagai pegirim data, dan Atmega16 sebagai pemroses dari keseluruhan sistem, sistem kerja alat ini dengan cara mengkonversikan tegangan, hasil dari pembacaan nya akan ditampilkan pada LCD dan dikirim melalui sms. Pada alat ini terdapat selisih tegangan 0,02 V sehingga tingkat akurasinya tergolong baik sehingga dapat dimanfaatkan pada semua kalangan baik industri perumahan,perhotelan dll.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Sensor LDR,modul GSM, AT mega16.
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknik > Program Studi Teknik Elektro
Depositing User: Didik Ahmad
Date Deposited: 03 Jun 2021 02:30
Last Modified: 03 Jun 2021 02:30
URI: http://repository.untag-sby.ac.id/id/eprint/9273

Actions (login required)

View Item View Item