PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, PERSEPSI HARGA DAN LOKASI TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA RUMAH MAKAN DAPUR DK SURABAYA

Sholichah, Maidhotus (2020) PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, PERSEPSI HARGA DAN LOKASI TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PADA RUMAH MAKAN DAPUR DK SURABAYA. Undergraduate thesis, Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (726kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Registered users only

Download (210kB) | Request a copy
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (258kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (164kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (339kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (87kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (86kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (1MB)
[img] Text
JURNAL SKRIPSI.pdf

Download (246kB)
[img] Text
Jurnal Turnitin.pdf

Download (2MB)

Abstract

Pada era globalisasi saat ini dunia usaha berkembang dengan pesat, salah satunya bisnis di bidang kuliner. Banyaknya usaha yang bermunculan mengakibatkan peningkatan jumlah usaha yang bersifat sejenis menyebabkan persaingan yang semakin ketat. Maka untuk menghadapi situasi dan keadaan yang demikian, pengusaha harus mampu serta cepat dan tanggap dalam mengambil keputusan agar usaha yang didirikannya dapat berkembang dengan baik. Pelaku usaha dituntut harus bisa mempertahankan pasar dan memenangkan persaingan dalam memenangkan persaingan, perusahaan harus mampu memahami kebutuhan dan keinginan pelanggannya.. Melihat fenomena di atas peneliti bermksud melakukan penelitian dengan judul: “Pengaruh Kualitas Pelayanan, Persepsi Harga, dan Lokasi Terhadap Kepuasan Konsumen Pada Rumah Makan Dapur DK Surabaya”. Dari hasil analisis menggunakan regresi linier berganda dapat diketahui bahwa nilai F yang dihasilkan sebesar 81,775 dengan nilai sig sebesar 0,000. Nilai sig lebih besar dari 0,05 yang artinya variabel kualitas pelayanan, persepsi harga, dan lokasi secara bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap kepuasan konsumen pada rumah makan dapur dk Surabaya. Sedangkan hasul uji T yang dihasilkan oleh kualitas pelayanan sebesar 2,258 dengan sig sebesar 0,026, persepsi harga sebesar 2,570 dengan sig sebesar 0,012, dan lokasi sebesar 4,426 dengan sig sebesar 0,000. Sig yang dihasilkan masing-masing variabel bebas lebih kecil dari 0,05. Sehingga secara parsial variabel kualitas pelayanan, persepsi harga dan lokai berpengaruh signifikan terhadap kepuasan konsumen pada rumah makan dapur dk Surabaya.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Kualitas pelayanan, persepsi harga, lokasi, kepuasan konsumen
Subjects: H Social Sciences > HA Statistics
H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis
Depositing User: Maidhotus Sholichah
Date Deposited: 19 Aug 2020 00:51
Last Modified: 19 Aug 2020 00:51
URI: http://repository.untag-sby.ac.id/id/eprint/4801

Actions (login required)

View Item View Item