KAJI EKSPERIMEN PENGARUH TEMPERATUR BENDA KERJA DAN REDUKSI KETEBALAN TERHADAP PERILAKU ELASTISITAS BAHAN BAUT DAN MUR DARI KOMPOSIT ALUMUNIUM – ABU DASAR BATUBARA

Trisugiantoro, Deni Jaya (2020) KAJI EKSPERIMEN PENGARUH TEMPERATUR BENDA KERJA DAN REDUKSI KETEBALAN TERHADAP PERILAKU ELASTISITAS BAHAN BAUT DAN MUR DARI KOMPOSIT ALUMUNIUM – ABU DASAR BATUBARA. Undergraduate thesis, Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya.

[img] Text
Abstrak.pdf

Download (1MB)
[img] Text
08. Template BAB 1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (104kB) | Request a copy
[img] Text
09. Template BAB 2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (519kB) | Request a copy
[img] Text
10. Template BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (853kB) | Request a copy
[img] Text
11. Template BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
12. Template BAB 5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (115kB) | Request a copy
[img] Text
13. Template Daftar Pustaka.pdf

Download (500kB)
[img] Text
14. Template Lampiran.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Teknik_Mesin_1421504774_DENI_JAYA_TRISUGIANTORO.pdf

Download (760kB)
[img] Text
KAJI EKSPERIMEN PENGARUH TEMPERATUR BENDA KERJA DAN PROSENTASE REDUKSI KETEBALAN TERHADAP PERILAKU ELASTISITAS BAHAN BAUT DAN MUR DARI KOMPOSIT ALUMUNIUM - ABU DASAR BATUBARA.pdf

Download (1MB)

Abstract

Pada umumnya mur dan baut akan mengalami beberapa gaya atau pembebanan yang terjadi, bahwa semua bahan padat diubah bentuknya apabila mengalami pembebanan luar.Perilaku elastisitas merupakan perilaku yang menyebabkan suatu benda mengalami deformasi (perubahan bentuk) regang elastic sebelum kembali kewujud semula karena pembebanan yang diberikan belum melewati batas elastisnya. Kaji eksperimen yang dilakukan bertujuan untuk mencari pengaruh suhu dan variasi reduksi terhadap besar nilai modulus elastisitas pada komposit Al paduan (piston bekas) yang diperkuat abudasar batubara. Penelitian ini menggunakan 10 sempel uji dengan variasi suhu 310, 320, 330 - dan varisi reduksi pressing masing-masing sebesar 5 dan 1 (satu) sampel uji tanpa perlakuan. Peneliti disini menggunakan metode pengujan tarik. Dan hasilnya setelah dilakukan pengujian tarik didapatkan hasil modulus elastisitas tertinggi pada spesimen temperature 310 dengan variasi reduksi sebesar 5 yakni modulus elastisitasnya 66640 N/mm2. Semakin besar nilai modulus elastisitas yang diperoleh menunjukkan bahwa material/bahan tersebut memiliki kekakuan yang sangat baik

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Mur, baut, elastiisitas, temperatur, reduksi, ujitarik
Subjects: T Technology > TJ Mechanical engineering and machinery
Divisions: Fakultas Teknik
Depositing User: Deni Jaya Trisugiantoro
Date Deposited: 28 Jul 2020 00:12
Last Modified: 28 Jul 2020 00:12
URI: http://repository.untag-sby.ac.id/id/eprint/3875

Actions (login required)

View Item View Item