Pengaruh Citra Merek, Inovasi Produk, dan Promosi terhadap Keputusan Pembelian pada Lapis Kukus Surabaya Pahlawan.

Pranda, Al Khonaah (2020) Pengaruh Citra Merek, Inovasi Produk, dan Promosi terhadap Keputusan Pembelian pada Lapis Kukus Surabaya Pahlawan. Undergraduate thesis, Universtas 17 Agustus 1945 Surabaya.

[img] Text
abstrak.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (291kB) | Request a copy
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (358kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (337kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (495kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (153kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (243kB)
[img] Text
Lampiran.pdf

Download (1MB)
[img] Text
jurnal skripsi.pdf

Download (346kB)
[img] Text
PENGARUH CITRA MEREK, INOVASI PRODUK, DAN PROMOSI TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PADA LAPIS KUKUS SURABAYA PAHLAWAN (1).pdf

Download (1MB)
[img] Text
cover pranda.pdf

Download (292kB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan membuktikan apakah ada pengaruh citra merek, inovasi produk, dan promosi terhadap keputusan pembelian secara parsial maupun simultan pada konsumen lapis kukus surabaya pahlawan. Teknik pengumpulan data penelitian ini menggunakan data primer dengan kuesioner dan jenis data yang digunakan dalam penelintian ini bersifatmkuantitatif. Sedangkan tekniik analisis data menggunakan analisis regresi linier berganda, asumsi klasik ( uji normalitas, uji multikonlinieritas dan uji heteroskedasitas), uji statistik ( uji t, uji F, dan koefisien determinasi). Hasil uji F diperoleh nilai F hitung sebesar 20,610 dan nilai F tabel 2,70 dengan nilai probabilitas sebesar 0,000. Maka dapat disimpulkan bahwa variabel bebas (citra merek,inovasi produk, dan promosi) berpengaruh secara simultan dan signifikan terhadap variabel terkait ( keputusan pembelian). Variabel citra merek (X1) memiliki thitung sebesar 2,567 yang lebih besar dari ttabel 1,984 dengan nilai signifikan sebesar 0,012 < 0,05 yang artinya variabel citra merek (X1) mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian (Y). Variabel inovasi produk (X2) memiliki thitung sebesar 3,5018 yang lebih besar dari ttabel 1,984 dengan nilai signifikan sebesar 0,003 <0,05. artinya variabel inovasi produk (X2) mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian (Y) pada lapis kukus pahlawan. Variabel promosi (X3) memiliki thitung sebesar 2,791 yang lebih besar dari ttabel 1,984 dengan nilai signifikan sebesar 0,006 < 0,05. artinya variabel promosi (X3) mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian (Y) pada lapis kukus pahlawan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Citra Merek, Inovasi Produk, promosi, keputusan pembelian
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Program Studi Ekonomi Manajemen
Depositing User: Pranda Al Khonaah
Date Deposited: 27 Jul 2020 12:25
Last Modified: 26 Aug 2020 04:28
URI: http://repository.untag-sby.ac.id/id/eprint/3733

Actions (login required)

View Item View Item