Perancangan Fasilitas Wisata Edukasi Batik Ciprat Karya Difabilitas di Kabupaten Blitar

Agusta, Rizki Robby (2021) Perancangan Fasilitas Wisata Edukasi Batik Ciprat Karya Difabilitas di Kabupaten Blitar. Undergraduate thesis, Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (2MB)
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (45kB) | Request a copy
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (601kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (178kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text
BAB VI.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (2MB)
[img] Text
Jurnal Penelitian_1441700088_RIZKI ROBBY AGUSTA.pdf

Download (1MB)
[img] Text
Jurnal Turnitin_1441700088_RIZKI ROBBY AGUSTA.pdf

Download (6MB)

Abstract

Ekonomi yang berkeadilan harus diperkuat agar seluruh rakyat Indonesia dapat merasakan manfaat pembangunan. Agar ekonomi lebih adil dan merata, masyarakat kelas bawah membutuhkan modal (equality) untuk meningkatkan kualitas hidupnya. Hal ini sangat berdampak pada kaum difabilitas, yaitu setiap individu yang mengalami keterbatasan fisik, intelektual, mental dan atau sensorik dalam jangka waktu lama. Mereka mengalami hambatan dan kesulitan untuk berpartisipasi secara penuh dan efektif dengan warga negara lainnya berdasarkan kesamaan hak. Maka merancang sebuah fasilitas pelatihan sekaligus produksi ramah bagi Difabilitas dengan megutamakan aksesbilitas, yang sekaligus menjadi tempat wisata edukasi bagi para pengunjung,yang mempelajari bagaimana proses pembuatan batik ciprat tersebut. Disini para pengunjung juga akan di ajarkan dan pengunjung bisa terjun secara langsung dalam pembuatan batik ciprat tersebut. Wisata ini diharapkan dapat meningkatkan kualitas SDM maupun ekonomi masyarakat sekitar dan mewujudkan wisata edukasi yang unggul di Kabupaten Blitar ini.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Keywords - Blitar, Batik Ciprat, Diffability, Culture, Traditional, and East Java.
Subjects: L Education > L Education (General)
N Fine Arts > NA Architecture
T Technology > TH Building construction
Divisions: Fakultas Teknik > Program Studi Arsitektur
Depositing User: 1441700088 RIZKI ROBBY AGUSTA
Date Deposited: 08 Sep 2021 04:16
Last Modified: 08 Sep 2021 04:16
URI: http://repository.untag-sby.ac.id/id/eprint/10117

Actions (login required)

View Item View Item