Pengaruh Insider Ownership, Institutional Ownership, Dispersion Of Ownership, Collateralizable Assets, dan Board Independence Terhadap Kebijakan Dividen Dengan Kinerja Keuangan Sebagai Variabel Intervening Pada Sektor Finance

Mangasih, Grevia Violetta (2021) Pengaruh Insider Ownership, Institutional Ownership, Dispersion Of Ownership, Collateralizable Assets, dan Board Independence Terhadap Kebijakan Dividen Dengan Kinerja Keuangan Sebagai Variabel Intervening Pada Sektor Finance. Masters thesis, Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya.

This is the latest version of this item.

[img] Text
BAB I.pdf

Download (200kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (394kB)
[img] Text
BAB III .pdf

Download (156kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (355kB)
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (551kB)
[img] Text
BAB VI.pdf

Download (96kB)
[img] Text
daftar pustaka.pdf

Download (193kB)
[img] Text
Jurnal.pdf

Download (522kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (655kB)
[img] Text
Jurnal Turnitin.pdf

Download (3MB)
[img] Text
Abstrak.pdf

Download (539kB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji, menganalisis, dan membuktikan bahwa insider ownership, institutional ownership, dispersion of ownership, collateralizable assets, dan board independence berpengaruh terhadap kebijakan dividen dengan kinerja keuangan sebagai variabel intervening dalam sektor keuangan tahun 2015-2019. Novelty dari penelitian ini adalah studi tentang collateralizable assets terhadap kinerja keuangan, insider ownership terhadap kebijakan dividen dengan kinerja keuangan sebagai variabel intervening, institutional ownership terhadap kebijakan dividen dengan kinerja keuangan sebagai variabel intervening, dispersion of ownership terhadap kebijakan dividen dengan kinerja keuangan sebagai variabel intervening, collateralizable assets, terhadap kebijakan dividen dengan kinerja keuangan sebagai variabel intervening, dan board independence terhadap kebijakan dividen dengan kinerja keuangan sebagai variabel intervening. Metode penelitian menggunakan tiga macam analisis yaitu analisis regresi logit, analisis regresi linier berganda, dan analisis jalur. Setelah dianalisis, diperoleh hasil bahwa hanya ada tiga variabel yang mempengaruhi kebijakan dividen yaitu dispersion of ownership, collateralizable assets, dan kinerja keuangan. Hanya satu variabel yang mempengaruhi kinerja keuangan adalah dispersion of ownership. Dua variabel yang mempengaruhi kebijakan dividen melalui kinerja keuangan sebagai variabel intervening adalah collateralizable assets dan board independence. Dispersion of ownership berpengaruh negatif dan signifikan terhadap kebijakan dividen. Collateralizable assets berpengaruh positif dan signifikan terhadap kebijakan dividen. Kinerja keuangan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kebijakan dividen. Dispersion of ownership berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja keuangan. Collateralizable assets berpengaruh signifikan terhadap kebijakan dividen melalui kinerja keuangan. Board independence berpengaruh signifikan terhadap kebijakan dividen melalui kinerja keuangan.

Item Type: Thesis (Masters)
Uncontrolled Keywords: Kebijakan Dividen, Insider Ownership, Institutional Ownership, Dispersion of Ownership, Collateralizable Assets, Board Independence, Kinerja Keuangan
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HG Finance
H Social Sciences > HJ Public Finance
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Magister Manajemen
Depositing User: 1261900010 Grevia Violetta Mangasih
Date Deposited: 09 Mar 2021 22:36
Last Modified: 09 Mar 2021 22:36
URI: http://repository.untag-sby.ac.id/id/eprint/8599

Available Versions of this Item

Actions (login required)

View Item View Item