Tanggung Gugat Para Pihak Dalam Kontrak Kerja Jasa Kosntruksi

Prawiro, Renata Dewi (2018) Tanggung Gugat Para Pihak Dalam Kontrak Kerja Jasa Kosntruksi. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (3MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (47kB)
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (142kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (156kB)
[img] Text
BAB IV.pdf

Download (21kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (25kB)
[img] Text
JURNAL.pdf

Download (191kB)
[img] Text
JURNAL TURNITIN.pdf

Download (6MB)

Abstract

Permasalahan terkadang timbul dari beberapa pekerjaan jasa konstruksi. Salah satu permasalahannya adalah dengan adanya ketentuan pengalihan sebagian pekerjaan kepada sub penyedia jasa disaat penyedia jasa tidak mampu mengerjakan pekerjaan jasa konstruksi sendiri. Karena yang semulanya perjanjian kontrak hanya mengikat antara pengguna jasa dengan penyedia jasa, tetapi dengan ditunjuknya sub penyedia jasa oleh penyedia jasa akan menimbulkan hubungan hukum baru yang membuat perjanjian kontrak ini akan terlihat semakin kompleks. Penelitian ini membahas tentang permasalahan mengenai tanggung gugat para pihak dalam kontrak jasa konstruksi. Metode penelitian ini menggunakan penelitian yuridis normatif, dengan menggunakan bahan hukum primer, sekunder dan tersier. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa sub penyedia jasa hanya mempunyai hubungan hukum dengan penyedia jasa karena terikat dengan Privity Of Contract dan dalam hal tanggung gugat penyedia jasa bertanggung jawab penuh kepada pengguna jasa dalam pekerjaan sub penyedia jasa.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Hubungan hukum, Tanggung gugat.
Subjects: K Law > K Law (General)
Divisions: Fakultas Hukum > Program Studi Ilmu Hukum
Depositing User: Aprianto Doni Rahmat
Date Deposited: 17 Sep 2018 09:47
Last Modified: 18 Nov 2021 02:45
URI: http://repository.untag-sby.ac.id/id/eprint/770

Actions (login required)

View Item View Item