Pembuatan Aplikasi My Cloth Choice 3D Untuk Pria Berbasis Android

moch. ghofar syahruddin, ghofar (2020) Pembuatan Aplikasi My Cloth Choice 3D Untuk Pria Berbasis Android. Undergraduate thesis, Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB I)
bab1.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (182kB)
[img] Text (BAB II)
bab2.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (527kB)
[img] Text (BAB III)
bab 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (588kB)
[img] Text (BAB IV)
bab 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (997kB)
[img] Text (BAB V)
bab5.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (86kB)
[img] Text
daftar pustaka.pdf

Download (158kB)
[img] Text
lampiran.pdf

Download (128kB)

Abstract

Fashion adalah gaya berbusana yang merupakan pilihan pribadi setiap orang. Di zaman ini sudah banyak model - model pakaian pria yang dikembangkan dan di produksi. Banyak distro maupun butik yang menyediakan berbagai pilihan jenis model baju pria jika kitamau berkunjung dan melihatnya langsung. Semakin ketatnya persaingan dalam dunia bisnis menjadikan banyak supplier berlomba -lomba dalam menciptakan strategi pemasaran yang lobih inovatif. Tetapi seiring berjalannya waktu memungkinkan setiap saat dikembangkannya sebuah terobosan perangkat - perangkat baru untung menunjang kemudahan hidup manusia itu sendiri. Salah satunya dengan cara memadukan teknologi kedalam strategi pemasaran, yang menjadikannya satu dari sebagian cara memanfaatkan teknologi untuk inovasi yang lebih menarik lagi bagi supplier maupun konsumen. Inovasi yang di maksud dalam memadukan teknologi kedalam strategi pemasaran tersebut yaitu memanfaatkan teknologi Augmented Reality. Maka dari itu peneliti akan mengembangkan sebuah aplikasi untuk media pemasaran tentang bagaimana konsumen dapat memilih macam-macam model macbaju dengan lebih inovatif. Penelitian ini bertujuan untuk membuat sebuah aplikasi pemilihan model baju untuk pria menggunakan teknologi yang menampilkan benda maya menjadi dua dimensi atau tiga dimensi kedalam sebuah lingkup nyata tiga dimensi, kemudian memproyeksikannya kedalam Smartphone. Metode yang di gunakan dalam pembuatan aplikasi ini yaitu Metode pengumpulan data, Analisis sistem, Analisis kebutuhan fungsional, Analisis kebutuhan non fungsional. Dalam pembuatan aplikasi ini memerlukan beberapa sofware bantuan diantaranya Unity. Blender dan Vuforia. Manfaat yang diharapkan pengembang, untung memudahkan konsumen melakukan pemilihan baju dengan adanya gambaran visual yang ditawarkan, dan aplikasi ini dapat menjadi inovatif dalam pemasaran dibandingkan metode pemasaran distro lainnya.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: N Fine Arts > NC Drawing Design Illustration
Divisions: Fakultas Teknik > Program Studi Teknik Informatika
Depositing User: Moch. Ghofar Syahruddin
Date Deposited: 07 Jan 2021 02:25
Last Modified: 07 Jan 2021 02:25
URI: http://repository.untag-sby.ac.id/id/eprint/6819

Actions (login required)

View Item View Item