HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN ORANG TUA DENGAN KEMATANGAN KARIR REMAJA SMA EKS-LOKALISASI SURABAYA

Karsa, Krisna Jaya (2020) HUBUNGAN ANTARA DUKUNGAN ORANG TUA DENGAN KEMATANGAN KARIR REMAJA SMA EKS-LOKALISASI SURABAYA. Undergraduate thesis, Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya.

[img] Text
ABSTRAK.docx

Download (1MB)
[img] Text
BAB I.docx
Restricted to Registered users only

Download (23kB) | Request a copy
[img] Text
BAB II.docx
Restricted to Registered users only

Download (53kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.docx
Restricted to Registered users only

Download (42kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.docx
Restricted to Registered users only

Download (17kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.docx
Restricted to Registered users only

Download (18kB) | Request a copy
[img] Text
LAMPIRAN.docx

Download (902kB)
[img] Text
JURNAL.pdf

Download (155kB)
[img] Text
JURNAL (Turnitin).pdf

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara dukungan orang tua dengan kematangan karir remaja SMA eks-lokalisasi. Hipotesis dalam penelitian ini adalah “ada hubungan positif antara dukungan orang tua dengan kematangan karir pada remaja SMA eks-lokalisasi. Subyek penelitian ini adalah remaja SMA Antartika Surabaya yang berlokasi diwilayah eks-lokalisasi yang diambil secara Sampling Purposive sebanyak 80 siswa. Pengambilan data dilakukan dengan menggunakan 2 skala yaitu skala dukungan social orang tua yang mengungkap dukungan orang tua terhadap setiap siswa tersebut dan skala kematangan karir mengungkap seberapa yakin seseorang remaja memutuskan karir yang sesuai dengan kemampuannya dan keingginannya. Pengujian hipotesis yang dilakukan dengan hasil koefiensi korelasi yang dihasilkan menunjukkan rxy = 0,295 dengan taraf signifikasi p = 0,008 < 0,01 yang menunjukkan adanya hubungan positif signifikan antara dukungan social orang tua dengan kematangan karir remaja SMA, artinya semakin tinggi dukungan orang tua maka semakin tinggi juga kematangan karir seseorang. Sumbangan variabel dukungan social orang tua terhadap kematangan karir Remaja SMA eks lokalisasi sebesar 70,5%. Hal ini berarti masih ada 29,5% faktor lain yang mempengaruhi kematangan karir.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Kematangan Karir, Dukungan Orang Tua, Remaja SMA Eks-Lokalisasi
Subjects: B Philosophy. Psychology. Religion > BF Psychology
Divisions: Fakultas Psikologi
Depositing User: Krisna Jaya Karsa
Date Deposited: 27 Jul 2020 04:20
Last Modified: 27 Jul 2020 04:20
URI: http://repository.untag-sby.ac.id/id/eprint/3688

Actions (login required)

View Item View Item