Rancang Bangun Kontruksi Teg (Thermo electric Generator) Pada Knalpot Untuk Pengisian Aki Sepeda Motor

Setyono, Riezaldy Octarico (2020) Rancang Bangun Kontruksi Teg (Thermo electric Generator) Pada Knalpot Untuk Pengisian Aki Sepeda Motor. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945 SURABAYA.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I halaman atas.pdf

Download (366kB)
[img] Text
BAB II halaman atas.pdf

Download (797kB)
[img] Text
BAB III halaman atas.pdf

Download (569kB)
[img] Text
BAB IV dan V fix halaman atas.pdf

Download (503kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA sepat.pdf

Download (290kB)
[img] Text
LAMPIRAN.pdf

Download (160kB)
[img] Text
JURNAL.pdf

Download (523kB)
[img] Text
JURNAL TURNITIN.pdf

Download (1MB)

Abstract

Pada perkembangan teknologi kini, banyak dicanangkan berbagai energi alternatif dan energi baru terbarukan untuk mengurangi dampak terjadinya pemanasan global. Namun ketersediaan sumber energi baru terbarukan di Indonesia masih belum termanfaatkan secara maksimal. thermoelectric adalah salah satu solusi dalam mengatasi masalah energi yang selalu bertambah dari tahun ke tahun seiring dengan kemajuan teknologi. Teknologi thermoelectric bekerja dengan mengkonversi energi panas menjadi energi listrik secara langsung (thermoelectric generator). Disisi lain Perkembangan sepeda motor di indonesia semakin meningkat,. Salah satu teknologi yang bisa mengkonversi langsung limbah panas gas buang sepeda motor menjadi energi listrik adalah energi TEG thermo electrik generator. makadari itu tujuan penulis melakukan penelitian ini adalah merancang kontriuksi generator TEG untuk dipasangkan pada knalpot sepeda motor dengan maksud sebagai penyuplai accu sepeda motor untuk sumber kelistrikan cadangan apabila accu mengalami kehabisan daya saat mensuplai kelistrikan sepeda motor. pada penelitian ini dimana Panas knalpot berfungsi sebagai pemanas heatsink, yang kemudian panas tersebut dapat diserap oleh Thermoelectric kemudian Thermoelektrik menerima panas dan membuang panas yang menyebabkan terjadi efeek seebeck sehingga thermoelektrik dapat menghasilkan daya listrik. Hasil pada penelitian ini didapatkan kesimpulan bahwa akurasi tegangan yang dihasilkan dari TEG menunjukan nilai maksimal yakni 5.8 Volt DC dengan Delta T 61 menempuh jarak 14 Kilometer, sedangkan TEG mengeluarkan rata-rata arus sebesar 0.07 ampere dengan pengisian penuh yakni 71.4 jam. Jika dibandingkan dengan kiprok yang menghasilkan arus 0.5 Ampere dengan pengisian penuh 10 jam, maka pengisian dengan kiprok sepeda motor lebih efisien daripada dengan TEG Kata Kunci: Termoelektrik Generat

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Keywords: Thermoelectric Generator, Heatsink, Coolsink, Boost Converter, Accu.
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Fakultas Teknik > Program Studi Teknik Elektro
Depositing User: Riezaldy Octarico Setyono
Date Deposited: 16 Nov 2021 06:35
Last Modified: 19 Nov 2021 02:22
URI: http://repository.untag-sby.ac.id/id/eprint/12587

Actions (login required)

View Item View Item