Analisis Kapasitas Saluran Keputih Surabaya Timur

MUBAROK, SYIHABUL YAQI (2018) Analisis Kapasitas Saluran Keputih Surabaya Timur. Undergraduate thesis, UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (5MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (84kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (441kB)
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (416kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[img] Text
BAB V.pdf

Download (98kB)
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (126kB)
[img] Text
JURNAL.pdf

Download (626kB)
[img] Text
JURNAL TURNITIN.pdf

Download (2MB)

Abstract

Banjir adalah suatu kondisi fenomena bencana alam. Banjir berawal dari peningkatan jumlah penduduk, perubahan iklim dan perubahan tata guna lahan.Kapasitas drainase yang kecil dan banyaknya sedimen dalam drainase menyebabkan genangan/banjir. Permasalahan lain juga muncul dari air buangan rumah tangga dan pembuangan sampah tidak pada tempatnya. Wilayah perkotaan yang padat tidak bisa mengolah air buangan secara individu. Sehingga, air buangan akan dialirkan pada sistem drainase perkotaan. Dalam penelitian ini, bertujuan untuk menanggulangi banjir yang berada di saluran keputih surabaya timur. Pada penelitian ini menggunakan debit rancangan sampai dengan kala ulang 10 tahun yang di hitung menggunakan metode rasional. dari perhitungan debit banjir rencana kala ulang 2 tahun (Q2) didapatkan sebesar 0.864 m3/detik, untuk kala ulang 5 tahun (Q5) sebesar 1.113 m3/detik, dan untuk kala ulang 10 tahun (Q10) sebesar 1.279 m3/detik. Debit saluran eksisting pada saluran keputih bedasarkan hasil perhitungan sebesar (Qr) = 0,2384 m3/detik, Karena kapasitas eksisting (Qr) tidak mampu menampung debit rencana (Qs), maka dari itu perlu dilakukan perencanaan ulang meliputi pelebaran saluran dan normalisasi saluran agar dapat menampung debit banjir Dan hasil analisa perhitungan perencanaan ulang dimensi saluran untuk periode 2 tahun (Q2) saluran diperlebar menjadi 2.70 m, untuk periode 5 tahun (Q5)menjadi 3.20 m, dan untuk periode 10 tahun (Q10) menjadi 3.70 m

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Banjir, Curah Hujan, Kapasitas Saluran.
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Fakultas Teknik > Program Studi Teknik Sipil
Depositing User: Aprianto Doni Rahmat
Date Deposited: 29 Oct 2018 00:08
Last Modified: 18 Jul 2022 06:55
URI: http://repository.untag-sby.ac.id/id/eprint/881

Actions (login required)

View Item View Item