Buku Pedoman Penulisan Tesis Program Studi Magister Psikologi

Supangat, Supangat (2018) Buku Pedoman Penulisan Tesis Program Studi Magister Psikologi. e-HakCipta Kekayaan Intelektual, Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual.

[img] Text
sertifikat_EC00201972203.pdf

Download (2MB)

Abstract

SSebagai sebuah karya tulis ilmiah hasil penelitian mandiri, tesis disusun untuk memenuhi sebagian persyaratan memperoleh derajat kesarjanaan S-2 pada Program Studi Magister Psikologi Fakultas Psikologi Untag Surabaya. Namun, sebelum sebuah penelitian tesis dijalankan dan dilaporkan sebagai karya ilmiah, mahasiswa wajib membuat usulan penelitian (proposal) yang harus diseminarkan dan disetujui terlebih dahulu oleh pembimbing. Minimal mahasiswa menggunakan tiga variabel dalam penelitian ini. Selanjutnya setelah usulan penelitian disetujui, mahasiswa dapat melaksanakan penelitian dan hasilnya disusun menjadi Tesis. DSelain menyusun tesis, mahasiswa juga diuji untuk mempertanggungjawabkan penelitian dan karya ilmiahnya. Setelah dinyatakan lulus, mahasiswa menyerahkan tesisnya tersebut pada prodi Magister Psikologi dan membuat naskah publikasi yang siap diterbitkan dalam Jurnal Magister Psikologi Fakultas Psikologi Untag Surabaya. Selanjutnya, naskah tesis serta naskah publikasi ilmiah tersebut, sepenuhnya menjadi hak milik Program Studi Magister Psikologi Fakultas Psikologi Universitas 17Agustus 1945 Surabaya, yang untuk berbagai kepentingan dapat dimanfaatkan sebagai sumber rujukan, termasuk kepentingan publikasi.

Item Type: Other
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknik > Program Studi Teknik Informatika
Depositing User: Supangat ..
Date Deposited: 13 Feb 2021 05:54
Last Modified: 13 Feb 2021 05:54
URI: http://repository.untag-sby.ac.id/id/eprint/8046

Actions (login required)

View Item View Item