Sistem Informasi Manajemen Tugas

Supangat, Supangat (2017) Sistem Informasi Manajemen Tugas. e-HakCipta Kekayaan Intelektual, Direktorat Jenderal Kekayaan Intelektual.

[img] Text
sertifikat_EC00201812016.pdf

Download (2MB)

Abstract

Sistem Informasi Manajemen Tugas merupakan suatu sistem berbasis website yang dapat digunakan untuk membantu merekam segala aktivitas pekerjaan personal dalam suatu instansi atau perusahaan dengan baik. Sistem Informasi Manajemen Tugas dilengkapi dengan pilihan kategori pekerjaan untuk membantu mengelompokkan setiap catatan pekerjaan sesuai dengan jenisnya. User dapat mencatat setiap pekerjaan yang dapat diatur secara harian maupun berdasarkan judul. Contoh : Rekapitulasi Angket Kepuasan Masyarakat � 1 April 2018 atau Hasil Audit Angket Kepuasan Masyarakat, didalamnya berisi catatan audit per hari User juga dapat menyertakan lampiran baik berupa gambar maupun file berformat *.xls, *.pdf, *.doc dll. kedalam sistem ini sebagai pendukung catatan pekerjaan. Sistem Informasi Manajemen Tugas juga dilengkapi dengan front-end yang menampilkan data pekerjaan antar personal dalam suatu instansi atau perusahaan untuk memudahkan koordinasi dan efisiensi kerja.

Item Type: Other
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Fakultas Teknik > Program Studi Teknik Informatika
Depositing User: Supangat ..
Date Deposited: 13 Feb 2021 06:04
Last Modified: 13 Feb 2021 06:04
URI: http://repository.untag-sby.ac.id/id/eprint/8023

Actions (login required)

View Item View Item