...., Wardah (2016) Penggunaan Pakan Fungsional Immunostimulan dan Penurun Kolesterol Telur Berbasis Serbuk Daun Sligi Guna Mengatasi Kendala Ketersediaan Pakan dan Tingginya Mortlitas pada Puyuh. Masters thesis, Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya.
Text
ABSTRAK.pdf Download (294kB) |
|
Text
BAB I.pdf Download (114kB) |
|
Text
BAB II.pdf Download (79kB) |
|
Text
BAB III.pdf Download (128kB) |
|
Text
BAB IV.pdf Download (611kB) |
|
Text
BAB V.pdf Download (680kB) |
|
Text
BAB VI.pdf Download (29kB) |
|
Text
LAMPIRAN.pdf Download (2MB) |
|
Text
LAP. AKHIR STRANAS 2016.pdf Download (3MB) |
Abstract
Tanaman dari genus Phyllanthus diketahui mampu berperan sebagai immunostimulator dan immunomodulator serta mempunyai aktivitas sebagai antihiperlipidemik dan antikolesterolemik pada ayam broiler. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan produksi pakan melalui penggunaan pakan komersial berbasis serbuk daun seligi (Phyllanthus buxifolius) yang dapat menurunkan kolesterol pada telur dan meningkatkan respon immun untuk mengatasi kendala ketersediaan pakan dan tingginya mortalitas pada puyuh. Target khusus dalam penelitian tahun ke-2 adalah : (1) Menemukan pakan dengan suplementasi serbuk daun seligi yang optimum dapat mempengaruhi efek serologi melalui penentuan inhibisi haemogglutinasi titer (HA/HI titre), aspartat amino transferase (AST) dan alanine amino transferase (ALT) pada puyuh, dan (2) Menemukan pakan dengan suplemen serbuk daun seligi yang optimum dapat mempengaruhi efek hematologi melalui penentuan laju sedimen eritrosit (ESR), hitungan total leukosit (TLC) dan deferensial leukosit (DLC) pada puyuh
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Serologi, hematologi, seligi, puyuh |
Subjects: | R Medicine > RV Botanic, Thomsonian, and eclectic medicine S Agriculture > S Agriculture (General) T Technology > T Technology (General) |
Divisions: | Laporan Penelitian |
Depositing User: | D. Ketut Mahendranata |
Date Deposited: | 19 Dec 2020 10:25 |
Last Modified: | 19 Dec 2020 10:25 |
URI: | http://repository.untag-sby.ac.id/id/eprint/6837 |
Actions (login required)
View Item |