Evaluasi Drainase Perumahan Margorejo Indah Dengan Permodelan EPA SWMM 5.1

saputro, iwan adhy (2019) Evaluasi Drainase Perumahan Margorejo Indah Dengan Permodelan EPA SWMM 5.1. Undergraduate thesis, Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya.

[img] Text
COVER - DAFTAR ISI.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB I.pdf

Download (722kB)
[img] Text
BAB II.pdf

Download (1MB)
[img] Text
BAB III.pdf

Download (704kB)
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (833kB) | Request a copy
[img] Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (605kB)
[img] Text
LAMPIRAN FINAL.pdf

Download (16MB)
[img] Text
TEKNIK_14310502945_IWAN ADHY SAPUTRO.pdf

Download (1MB)
[img] Text
EVALUASI DRAINASE PERUMAHAN MARGOREJO INDAH DENGAN PERMODELAN EPA SWMM 5.1.pdf

Download (4MB)

Abstract

Sebagai daerah perkotaan yang mempunyai data pertumbuhan yang setiap tahunnya selalu berkembang dan dimana infrastruktur didaerah perkotaan sebagai acuan keberhasilan untuk penyeimbang pertumbuhan populasi penduduk. Pembangungan infrastruktur akan berjalan dengan baik jika didukung penuh oleh peran masyarakat yang selalu akan menjaga lingkungan sekitar seperti sistem saluran drainase. untuk bisa mengatasi permasalahan yang terjadi adalah melakukan kajian dimensi saluran dan teori tentang dasaran menghitung sistem drainase. Penilitian ini menggunakan data curah hujan yang terjadi selama 10 tahun yang didapat dari instansi dinas terkait dan melakukan survey di lapangan agar mengetahui permsalahan yang terjadi. Setelah mendapatkan semua data maka langkah selanjutnya adalah pengolahan data dengan materi teori yang tepat untuk mendapatkan data perbandingan dari hasil yang sudah ada di lapangan. Setelah mendaparkan hasil pengolahan data maka kemudian dilakukan menginput data ke aplikasi EPA SWMM 5.1. Kapasitas debit saluran primer di kawasan Perumahan Margorejo Indah, Surabaya setelah dilakukan pengolahan data adalah sebesar 22,55725347 m^3/det pada profil saluran 1 sedangkan pada profil saluran 2 adalah sebesar 3,526221507. Setelah mendapatkan hasil dari perhitungan manual langkah selanjutnya adalah dengan permodelan EPA SWMM 5.1, dengan memasukan peta masterplan perumahan tersebut maka dapat dievaluasi. Berdasarkan hasil simulasi terdapat profil saluran yang tidak dapat menampung banjir, maka setelah melakukan percoaan Trial and Error pada profil saluran yang tidak dapat menampung didapat ukuran saluran yaitu dengan rehabilitasi saluran dengan b=1.30 m, h=1.50 m, dan m=0.40 m. Setelah di running ulang akhirnya bisa menampung banjir.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Drainase, EPA SWMM 5.1
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Fakultas Teknik > Program Studi Teknik Sipil
Depositing User: Iwan Adhy Saputro
Date Deposited: 27 Jul 2020 04:26
Last Modified: 27 Jul 2020 04:26
URI: http://repository.untag-sby.ac.id/id/eprint/3700

Actions (login required)

View Item View Item