PENGARUH KARAKTERISTIK WIRAUSAHA TERHADAP KINERJA USAHA BUDIDAYA IKAN BANDENG (Studi Kasus Pada Petani Tambak Di Medokan Ayu Surabaya)

Pramujianti, Devi Marlita (2019) PENGARUH KARAKTERISTIK WIRAUSAHA TERHADAP KINERJA USAHA BUDIDAYA IKAN BANDENG (Studi Kasus Pada Petani Tambak Di Medokan Ayu Surabaya). Undergraduate thesis, UNIVERSITAS 17 AGUSTUS 1945 SURABAYA.

[img] Text
Abstrak.pdf

Download (349kB)
[img] Text
Bab I.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (400kB)
[img] Text
Bab II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (473kB)
[img] Text
Bab III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (324kB)
[img] Text
Bab IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (569kB)
[img] Text
Bab V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (295kB)
[img] Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (402kB)
[img] Text
Lampiran.pdf

Download (505kB)
[img] Text
Jurnal.pdf

Download (814kB)

Abstract

“Pengaruh Karakteristik Wirausaha Terhadap Kinerja Usaha Budidaya Ikan Bandeng (Studi Kasus Pada Petani Tambak Di Medokan Ayu Surabaya)”. Judul tersebut digunakan untuk penelitian ini dan bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh karakteristik wirausaha terhadap kinerja usaha budidaya ikan bandeng. Populasi dalam penelitian ini adalah petani tambak yang ada di Medokan Ayu Surabaya. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif. Dalam metode pengumpulan data digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan kuesioner, dengan teknik Nonprobability Sampling yaitu Sampling Jenuh atau teknik sensus yang jumlah respondennnya 95 orang. Untuk metode analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda diolah dengan bantuan aplikasi program SPSS. Variabel yang digunakan adalah karakteristik wirausaha yang terdiri dari percaya diri, pengambilan risiko dan kepemimpinan sebagai independen dan kinerja usaha sebagai variabel dependen. Hasil dari penelitian yang diperoleh dapat disimpulkan bahwa Secara parsial percaya diri berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja usaha budidaya ikan bandeng dengan nilai t = 3,295 dan sig. = 0,001. Secara parsial pengambilan risiko berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja usaha budidaya ikan bandeng yang ditunjukkan dengan nilai t = 2,083 dan sig. = 0,040. Secara parsial kepemimpinan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja usaha budidaya ikan bandeng dengan nilai t= 2,136 dan sig. = 0,035. Percaya diri, pengambilan risiko dan kepemimpinan secara simultan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja usaha budidaya ikan bandeng ditunjukkan dengan nilai F sebesar 15,884 dan nilai sig. Sebesar 0,000 serta nilai R2 sebesar 0,344, dengan demikian berarti 34,4% karakteristik wirausaha dijelaskan oleh percaya diri, pengambailan risiko dan kepemimpinan, untuk nilai sisanya dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti dalam penelitian ini.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Percaya diri, Pengambilan risiko, Kepemimpinan, Kinerja Usaha.
Subjects: H Social Sciences > HC Economic History and Conditions
H Social Sciences > HG Finance
Divisions: Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Program Studi Administrasi Bisnis
Depositing User: Derry . .
Date Deposited: 03 Feb 2020 04:21
Last Modified: 03 Feb 2020 04:21
URI: http://repository.untag-sby.ac.id/id/eprint/2532

Actions (login required)

View Item View Item