Fatkhur Rohman, Muhammad (2021) Strategi dalam Memasarkan Produk Pakaian Melalui E-Commerce Tokopedia. Strategi dalam Memasarkan Produk Pakaian Melalui E-Commerce Tokopedia. (Unpublished)
![]() |
Text
1211900081_Muhammad Fatkhur Rohman_ETS_E-Bisnis_R.pdf Download (194kB) |
Abstract
Pada era digital seperti sekarang ini, penggunaan e-commerce sering digunakan dalam teknologi informasi dan salah satu e-commerce yang sering digunakan adalah marketplace. Dari sekian banyak marketplace yang sering digunakan salah satunya adalah Tokopedia. Tokopedia merupakan salah satu e-commerce terpopuler yang berkembang dengan pesat dalam pasar jual beli online. Untuk melancarkan pemasarannya Tokopedia bekerjasama dengan lembaga perbankan dan perusahaan lain agar konsumen mudah melakukan pembayaran. Tokopedia juga bekerjasama dengan agen-agen pengiriman besar untuk memudahkan pemeriksaan status pengiriman barang. Karena itu penelitian ini akan menganalisis strategi dalam memasarkan produk pakaian melalui e-commerce Tokopedia guna memberi gambaran tentang cara meningkatkan efektifitas dan efisiensi strategi pemasaran melalui e-commerce. Teknologi e-commerce dibangun dengan menggunakan aplikasi berbasis website, sehingga para pelaku usaha dapat mempromosikan hasil usaha mereka dengan mudah, sehingga dengan memanfaatkan teknologi berbasis e-commerce dapat memenuhi strategi pemasaran produk yang berdampak pada peningkatan pendapatan suatu bisnis. Kata Kunci : E-Commerce, Pemasaran, Tokopedia.
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) T Technology > T Technology (General) |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Program Studi Ekonomi Manajemen > Tugas Kuliah |
Depositing User: | 1211900081 Muhammad Fatkhur Rohman |
Date Deposited: | 01 Nov 2021 03:52 |
Last Modified: | 30 Jan 2023 02:35 |
URI: | http://repository.untag-sby.ac.id/id/eprint/12126 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |