Analisis Kebutuhan Luas Ruangan dan Desain Penempatan dengan Pendekatan Ergonomi (Studi Kasus di CV. Wana Indo Raya Lumajang)

Cahyono, Mochammad Hardi (2021) Analisis Kebutuhan Luas Ruangan dan Desain Penempatan dengan Pendekatan Ergonomi (Studi Kasus di CV. Wana Indo Raya Lumajang). Undergraduate thesis, Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya.

[img] Text
ABSTRAK.pdf

Download (688kB)
[img] Text
BAB I.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (305kB) | Request a copy
[img] Text
BAB II.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (917kB) | Request a copy
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (484kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV .pdf
Restricted to Repository staff only

Download (607kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (349kB) | Request a copy
[img] Text
JURNAL.pdf

Download (910kB)
[img] Text
JURNAL TURNITIN.pdf

Download (2MB)

Abstract

Cv Wana Indo Raya adalah salah satu perusahaan manufaktur yang bergerak di bidang pengolahan kayu yang berada di daerah Lumajang, Jawa Timur. Dengan meningkatnya permintaan terhadap produk yang dihasilkan, membuat Cv Wana Indo Raya berencana membuat sebuah Line Produski baru, untuk memenuhi permintaan.Dalam penelitian ini dilakukan pengamatan analisa Luasan Ruangan Line produksi baru cv wana indo raya membutuhkan luas ruangan 80 M X 45 M = 3600 M2, dan selanjutnya analisis jumlah mesin Rotary Setiap mesin di operasikan oleh 5 orang, jadi kebutuhan tenaga kerja untuk station kerja Rotary 9 Fit sebanyak 5 x 1 orang = 5 orang , selanjutnya mesin Rotary Spendles 9 fit di operasikan oleh 5 orang, jadi kebutuhan tenaga kerja untuk station keja Rotary Spendles 9 Fit sebanyak 5 x 1 = 5 orang, selanjutnya mesin Pres di operasikan oleh 4 orang, jadi kebutuhan tenaga kerja untuk station kerja Mesin Pres sebanyak 4 x 2 = 8 orang, selanjutnya Setiap stasion kerja sortir di operasikan oleh 2 orang, jadi kebutuhan tenaga kerja untuk station kerja Sortir sebanyak 2 x 3 = 6 orang., Selanjutnya analisa Jumlah luasan/ aisle membutuhkan luasan aisle ; 17,083 m ,selanjutnya jumlah stasion kerja : Mesin rotary 9 fit , mesin rotary spendles 9 fit , mesin pres , sortir , selanjutnya analisa urutan proses kerja membutuhkan waktu : 1.446,5 menit , analisa elemen kerja Mesin rotary 9 fit , mesin rotary spendles 9 fit , mesin pres , sortir

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: analisis luas ruangan kerja , metode menentukan tata letak fasilitas
Subjects: T Technology > TS Manufactures
Divisions: Fakultas Teknik > Program Studi Teknik Industri
Depositing User: 1411700023 Mochammad Hardi Cahyono
Date Deposited: 28 Mar 2024 04:25
Last Modified: 28 Mar 2024 04:25
URI: http://repository.untag-sby.ac.id/id/eprint/11155

Actions (login required)

View Item View Item